Senin, 30 Juni 2014

Pariwisata Sebagai Penyerap Tenaga Kerja Terbesar

Pariwisata sebagai industri jasa yang paling kreatif di dunia dan berkembang sepanjang masa, tak kenal musim, dan tak kenal batas. Inilah industri jasa yang menjanjikan. Abad XXI adalah era industri perdagangan bebas yang dicirikan oleh kualitas produk barang, jasa, dan tenaga kerja. Ciri-ciri tenaga kerja di era industri pra kreatif Kualifikasi, Standarisasi, Kompetensi, Lisensi, Sertifikasi. Pariwisata sebagai industri jasa terbesar di dunia dalam menyerap tenaga kerja akan tetap menjadi primadona. Intinya pariwisata tidak akan pernah berhenti dan terus berkembang sejalan dengan kebutuhan manusia. Pariwisata telah membuktikan dirinya sebagai penyerap tenaga kerja terbesar di dunia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar